Ads Here

Selasa, 17 Oktober 2017

5 Produk Terobosan Google Yang Fantastis

Google merupakan Perusahaan raksaksa yang Berkantor di Mountain View, California, Amerika Serikat. dari anak kecil hingga orang dewasa semua sudah mengenal sebuah raksaksa satu ini. banyak orang yang menyangka Google hanya sebuah Search engine. tapi siapa sangka, Google juga membuat terobosan yang sangat spektakuler.
apakah terobosan itu? silahkan simak baik-baik.
1. Project Loon 
sebuah project balon rasaksa yang menyebarkan sinyal internet berkecepatan LTE, dengan begitu daerah-daerah terpencilpun akan menerima koneksi internet. bahkan balon ini tidak lagi ditenagai oleh api seperti kebanyakan balon terbang lainnya, tetapi ditenagai oleh surya. dengan begitu balon ini bisa life time selama 100 hari tanpa berhenti.
2. Pil Pendeteksi Kanker

Google X yang merupakan anak dari perusahaan alphabet mengembangkan pil yang berguna untuk mendeteksi kanker. dengan perangkat wearable, akan muncul peringatan kalau ada sel kanker pada pasien.
3.Kecerdasan Buatan

pernahkah kalian mendengar alpha GO mengalahkan pemain GO terbaik didunia? jika project ini terus berlanjut. maka masa depan akan menjadi lebih baik.
4. Project Titan

project satu ini tidak kalah dengan project raksaksa satunya yaitu project loon. memiliki fungsi yang sama yaitu meyebarkan koneksi internet lewat udara..
5. Mobil Otonomos

pasti kalian pernah berfikir, bagaimana jika mobil kalian berjalan sendiri secara otomatis. jika benar begitu, bersenanglah kalian. karena google telah menciptakan sebuah mobil tanpa sopir yang diberi nama mobil otonomos.
itulah tadi 5 terobosan Google yang begitu canggih.. Google memang pantas menyandang nama sebagai perusahaan Rasaksa yang super canggih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar